Tekan Enter untuk menuju ke area konten utama
:::

situs informasi pengembangan pemberdayaan imigran baru

Hukum
:::

Awas! Anda Mungkin Berhadapan dengan Penipuan Pengiriman dan Penukaran Uang

Pengaturan Tingkat Tulisan:
  • Tempat:臺灣
  • Tanggal Rilis:
  • Tanggal Revisi:2022/09/07
  • Jumlah Pembacaan:75
Awas! Anda Mungkin Berhadapan dengan Penipuan Pengiriman dan Penukaran Uang

▍Awas! Anda Mungkin Berhadapan dengan Penipuan Pengiriman dan Penukaran Uang

Pengiriman dan Penukaran uang tidak resmi berisiko tinggi dan illegal

Jika ada keperluan untuk mengirim uang ke kampung halaman, silakan gunakan jalur pengiriman resmi di bank, jangan percaya dengan jasa pengiriman dan penukaran uang dengan metode “Cepat, murah/tanpa ongkir, kurs lebih menguntungkan daripada bank” atau “sampai baru bayar”, agar dapat menghindari kerugian besar harta.

Pekerja migran selain harus meningkatkan kewaspadaan terhadap penipuan, juga jangan mencoba untuk menipu teman senegara.

※ Berdasarkan peraturan《UU Perbankan》pasal 29: Apabila bank illegal memberikan layanan pengiriman dan penukaran uang dalam dan luar negeri, maka akan dikenakan sanksi hukuman penjara 3 tahun hingga 10 tahun dan hukuman denda sebesar NT$10 juta – NT$ 200 juta.

top